Home » Skripsi Archives - Politeknik Imigrasi
Skripsi
Sidang Skripsi Taruna Politeknik Imigrasi T.A. 2021
By admin | | 0 Comments |
Hari ini, 11 Oktober 2021, telah dilaksanakan Sidang Skripsi Taruna Politeknik Imigrasi T.A 2021. Kegiatan ini direncanakan berlangsung sampai dengan tanggal 29 Oktober 2021 dengan menggunakan metode daring mengingat masih diterapkannya PPKM level 3 di wilayah Jabodetabek. Sidang Skripsi merupakan salah satu syarat bagi para Taruna Politeknik Imigrasi untuk meraih gelar Sarjana Terapan Keimigrasian (S.Tr.Im).